DIALEKSIS.COM | Bireuen - Sertifikasi produk halal di lembaga pendidikan bisa dituntaskan dengan kemitraan pihak dayah, madrasah, dan sekolah, oleh pimpinan dan pelaku usaha di unit layanannya.
DIALEKSIS.COM | Nasional - Staf Khusus Menteri Agama Bidang Media, Komunikasi Publik, dan Teknologi Informasi Wibowo Prasetyo menegaskan, sertifikasi halal melalui skema Self Declare adalah bentuk afirmasi negara terhadap pelaku usaha mikro dan kecil (UMK). Kemenag akan terus memperkuat pengawasan agar pelaksanaannya semakin optimal sekaligus meminimalisasi potensi kekeliruan.